Rabu, 22 Januari 2020

SATURASI DAN CUTOFF

Cara Kerja Transistor
    Cara kerja transistor sebagai saklar ,seperti saklar pada umum nya yang di mana memiliki 2 keaadaan yaitu keadaan tertutup atau pada transistor kita sebut saturasi ,dan keadaan terbuka atau pada transistor kita sebut cut off.

Ada dua keadaan pada transistor :
1 Keadaan Saturasi adalah keadaan dimana transistor mengalirkan arus secara maksimum dari kolektor ke emitor sehingga transistor tersebut seolah-olah short pada hubungan kolektor – emitor. Pada daerah ini transistor dikatakan menghantar maksimum (sambungan CE terhubung maksimum).





2. Titik cut-off transistor adalah titik dimana transistor tidak menghantarkan arus dari kolektor ke emitor, atau titik dimana transistor dalam keadaan menyumbat..Pada titik ini tidak ada arus yang mengalir dari kolektor ke emitor.





Daerah aktif pada Transistor

Pada Daerah aktif Transistor sering digunakan untuk menguatkan sinyal,transistor yang bekerja pada daerah aktif selalu mengalirkan arus dari colector menuju emiter dan sebalikanya,hal ini juga ditunjukan untuk menghasilkan sinyal yang tidak cacat


Sumber :
http://robby.c.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/folder/0.21.0
https://ariefhari.wordpress.com/2016/01/16/cara-kerja-transistor-cut-off-saturasi-aktif/